Kamis, 22 November 2012

KEBAHAGIAAN

KEBAHAGIAAN VERSI BILAL BIN RABAH : Suatu ketika para sahabat bertanya “hai Billal kapan saat yang paling membahagiakan dalam hidupmu”. Para sahabat yang hadir ketika itu telah mengira pastilah Billal akan menjawab, bahwa saat yang paling membahagiakan dalam hidupnya adalah saat ia diangkat menjadi gubernur atau ketika ia menikah dengan istrinya yang jelita. Namun, di luar dugaan Billal menjawab s
esuatu yang tak terbayangkan oleh para sahabat ketika itu.
“Saat yang paling membahagiakan dalam hidupku adalah saat Abu Sofyan meletakkan batu besar ke tubuhku, dan ia memaksaku untuk keluar dari agama ini. Lalu aku mengucapkan ahad.. ahad.. ahad.. itulah saat yang paling nikmat dalam hidupku” jelasnya.
Cerita Bilal di atas mungkin sedikit mengusik diri kita, tentang definisi bahagia yang telah kita pahami selama ini.

KEBAHAGIAAN VERSI KHALID BIN WALID : Jihad lebih aku nikmati daripada bermalam dengan seorang perawan sekalipun..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar